- Back to Home »
- BISNIS MAHASISWA , IDE BISNIS »
- Usaha Rumahan Dengan Modal Kecil
Posted by : CABACA
Kamis, 14 Maret 2013
Selamat datang di blog
Ide Bisnis dan Ide Usaha. Apakah anda ingin menjalankan usaha rumahan dengan
modal kecil ? Tetapi belum tahu usaha apa itu, don’t worry. Karena berikut ini
anda akan mengetahui beberapa peluang usaha rumahan yang dapat dijalankan
dengan menggunakan modal yang tidak terlalu besar.
- Usaha kerajinan dari barang-barang bekas, Contoh peluang usaha rumahan dengan modal kecil ini juga sangat menjanjikan. Karena untuk mendapatkan bahan bakunya, modal yang dikeluarkan tidak terlalu besar. Dan kerajinan dari barang-barang bekas seperti apa yang sekiranya cocok untuk dibuat usaha? Seperti membuat celengan dengan kaleng, membuat tempat kado dari bubur kertas. Bisa juga membuat tas dari bungkus deterjen atau bungkus kopi tetapi kalau tas seperti ini biasanya harus membutuhkan mesin jahit.
- Usaha katering, Modal untuk menjalankan usaha katering ini pun juga tidak terlalu besar karena itu semua tergantung jumlah pesanannya. Dalam usaha ini diperlukan DP (down payment) sehingga walau pesanan dalam jumlah besar, modal yang dikeluarkan dapat diminimalisir. Usaha ini pun amat sangat cocok bagi ibu-ibu rumah tangga yang pandai memasak atau pandai membuat kue.
Sepertinya 3 contoh peluang usaha rumahan dengan modal kecil diatas sudah cukup. Karena usaha rumahan sangatlah banyak serta bicara tentang modal apakah itu kecil ataupun besar itu relatif. Bisa jadi bagi sebagian orang, modal 10 juta dibilang kecil tetapi ada juga yang bilang kalau modal tersebut cukup besar. So, semoga tulisan singkat ini dapat memberikan informasi dan inspirasi. Thanks for your coming di blog ide bisnis dan ide usaha.